Tips Mengatasi Agar HP Tidak Mudah Lemot Dan Lancar Kembali

Author:

Informasi-teknologi.com Apakah Anda sudah tahu bagaimana caranya mengetasi agar hp tidak lemot? Ternyata, caranya tidak begitu sulit. Simak Tips Mengatasi Agar HP Tidak Mudah Lemot Dan Lancar Kembali.

Posnsel Android atau sering di kenal dengan sebutan smartfhone biasanya akan mengalami penurunan performa jika sudah bertahun-tahun telah digunakan.

Selain baterainya yang akan mengalami penurunan, biasanya ponsel juga menjadi lambat atau lemot.

Namun perlu Anda ingat bahwa ponsel yang lemot bukan hanya disebabkan oleh usia pemakaiannya saja.

Nah, berikut di bawah ini beberapa Tips Mengatasi Agar HP Tidak Mudah Lemot Dan Lancar Kembali.

1. Hapus atau hentikan aplikasi yang tidak dipakai

Aplikasi baru yang terdapat di Google Playstore memang selalu menarik untuk dicoba, namun jangan asal pasang.

Menggunakan bnayak aplikasi berdampak pada ruang penyimpanan terpakai dengan aplikasi yang mungkin sebenarnya tidak begitu berguna.

Baca Juga: Cara Membangun Bisnis Properti Dijamin Sukses

Untuk menjada ponsel Anda kinerjanya baik, maka hapus aplikasi yang tidak terpakai atau memiliki fungsi yang sama.

Tetapi sayangnya, beberapa aplikasi tidak bisa dihapus karena merupakan bawaan sistem dan terus berjalan meski sebenarnya tidak dibutuhkan.

Hal ini tidak hanya membuat RAM menjadi penuh dan memperlambat kinerja HP. Untuk menghentikannya, Anda bisa membuat aplikasi-aplikasi tersebut Disable.

Caranya sangat mudah, Anda hanya masuk ke ‘Settings’. Kemudian pada ‘Tab Running’ pilih aplikasi ang tidak ingin Anda butuhkan dan pilih ‘Disable’.

2. Cara mengatasi hp lemot dengan update software

Segera untuk melakukan update setiap ada pemberitahuan update software. Hal tersebut bertujuan untuk memperbaiki masalah yang dibawa oleh sistem sebelumnya.

Pasalnya tujuan update yaitu memberikan pengalaman yang lebih baik dari sebelumnya, meski terkadang ditemui jika update membuat sistem makin buruk. Namun, pihak pengembang pasti akan segera memperbaikinya.

3. Matikan Auto-Sync

Untuk bisa terhubung dengan semua akun yang terpasang, fitur Auto-Sync memang harus diaktifkan.

Namun hal ini akan berdampak besar pada kinerja ponsel Anda, sehingga mematikan Auto-Sync sangat bermanfaat untuk mengatasi HP yang lemot.

Sayangnya, hal ini bisa berdampak pada aplikasi Email atau Calender, tetapi bisa juga otomatis mematikan Auto-Sync di jam santai.

Anda bisa menggunakan aplikasi Accounts Sync Profiler atau MacroDroid – Device Automation sekaligus untuk menghemat baterai Android Anda.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *