Apa Solusi Jika User Lupa Password atau Kode Akses?

Author:

Informasi-Teknologi – Masih tentang sirekap, kali ini merupakan sesi tanya jawab yang keenam. Dan saya rasa pertanyaan ini sudah bisa menjawab rasa penasaran agar pilkada 2020 dapat berjalan dengan lancar.

Berikut ini jawaban dari pertanyaan di atas, sebenarnya ini ada 2 pertanyaan namun diringkas menjadi 1 artikel.

Solusi Jika User Lupa Password

Apa Solusi Jika User Lupa Password atau Kode Akses_
Apa Solusi Jika User Lupa Password atau Kode Akses_

Koord. Kab/Kota dapat melakukan reset password user di Sirekap web

Cara Mengatasi Jika User Lupa Kode Akses

1. Lakukan reaktivasi akun oleh Koord Kab/Ko
2. Clear data & cache aplikasi Sirekap dan ulangi proses aktivasi dari awal (klik link aktivasi).

Bagikan artikel ini kepada teman anda agar pemilihan kepala daerah dapat berjalan dengan lancar. Itulah jawaban dari Apa Solusi Jika User Lupa Password atau Kode Akses?, semoga bermanfaat.

Baca Juga Sesi Tanya Jawab Lainnya :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *